--> RESEP NASI GORENG HIJAU | Informasi Viral Bermanfaat

Friday, May 26, 2017

RESEP NASI GORENG HIJAU

| Friday, May 26, 2017
RESEP NASI GORENG HIJAU

RESEP NASI GORENG HIJAU
RESEP NASI GORENG HIJAU

Bahan-Bahan :
- Nasi putih 600 gr (2 piring)
- Sawi hijau 50 gr, potong 2 cm
- Daun jeruk 2 lembar
- Royco ayam 1 bungkus
- Blue Band 1 sdm
- Teri Medan 50 gr. Goreng. Untuk taburan
- Cabe hijau keriting 60 gr
- Bawang merah 8 butir
- Bawang putih 2 siung
- Gula pasir 1/2 sdt
- Garam 1/2 sdt

Cara membuat nasi goreng hijau :

1. Campurkan cabai hijau, bawang merah, bawang putih, gula, dan garam uleg hingga halus.

2. Tumis bumbu yang sudah di haluskan bersama daun jeruk dan blue band sampai terdegar harum.

3. Tambahkan sawi masak sampai layu.

4. Masukkan nasi sambil di aduk rata. kemudian masukkan royco ayam sambil diaduk-aduk.

5. Angkat dan tiriskan di piring yang sudah di sediakan, taburi dengan teri yang sudah di goreng kering.

6. Sajian hangat-hangat.
Selamat mencoba dan menikmati.

Related Posts

No comments:

Post a Comment