--> WASPADA!! Hindari makanan ini.. "Memperpendek" Umur.. | Informasi Viral Bermanfaat

Friday, September 30, 2016

WASPADA!! Hindari makanan ini.. "Memperpendek" Umur..

| Friday, September 30, 2016
Menjaga agar tubuh tetap bugar dan sehat memang tidak mudah dilakukan bagi setiap orang. Hal itu dipengaruhi oleh gaya hidup sehari-hari manusia.
Memiliki waktu tidur yang cukup, dan mengkonsumsi jenis makanan sehat adalah penunjang manusia terhindar dari penyakit kronis. Dan bonusnya lagi mampu membuat seseorang berumur panjang.
Maka dari itu, perlu diketahui bahayanya asupan makanan enak dan cepat penyajiannya justru berbahaya bagi kesehatan. Berikut jenis makanan yang berakibat buruk bagi kesehatan.

Popcorn

WASPADA!! Hindari makanan ini.. "Memperpendek" Umur..
WASPADA!! Hindari makanan ini.. "Memperpendek" Umur..

Popcorn merupakan camilan terbuat dari olahan jagung saat sedang menonton film. Namn tahukah kamu, bahwa Popcorn salah satu makanan lezat yang kurang baik untuk kesehatan. Hal tersebut dikarenakan, ternyata aroma mentega dan rasa yang timbul dalam Popcorn, dihasilkan oleh bahan kimia yang disebut Diacetyl. Bahan kimia tersebut, diketahui dapat menyebabkan penyakit paru-paru yang parah.

Daging Olahan

WASPADA!! Hindari makanan ini.. "Memperpendek" Umur..


Berbeda dengan daging segar, daging olahan biasanya telah menggunakan senyawa-senyawa tertentu, untuk dapat mempertahankan kesegaran dagingnya dalam jangka waktu lama. Daging olahan menjalani beberapa proses, seperti halnya pengasinan, pengasapan, pengeringan, dan pengalengan, dimana senyawa-senyawa yang digunakan dalam proses tersebut terbilang berbahaya bagi kesehatan. Terutama bagi yang memilik tekanan darah tinggi, penyakit jantung, dan juga Kanker.

Makanan Berminyak

WASPADA!! Hindari makanan ini.. "Memperpendek" Umur..

Makanan yang digoreng pada suhu yang tinggi, mengandung Akrilamida, atau yang lebih dikenal dengan sebutan Karsinogen. Zat ini dapat meningkatkan risiko penyakit jantungKolesterol,Obesitas, serta Kanker.

Burger

WASPADA!! Hindari makanan ini.. "Memperpendek" Umur..

Burger Salah satu makanan yang sering orang konsumsi. Selain lezat, burger juga dapat mengenyangkan perut. Tapi, jang salah! Jenis makanan ini juga berbahaya, sebab mengandungkolesterol tinggi dan juga lemak. sehingga dapat mengarahkan kita pada kelebihan berat badan, serta meningkatkan risiko tekanan darah tinggi.

Related Posts

No comments:

Post a Comment